Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kabupaten Banggai Kepulauan 2021 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Banggai Kepulauan

Selamat Datang Di Website BPS Kab. Banggai Kepulauan, silakan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kab Banggai Kepulauan di Kompleks Perkantoran, Jl. Bukit Trikora, Tinangkung, setiap hari
kerja mulai pukul 07:30 s.d 16:00 WITA

Buklet Hasil Pencacahan Lengkap Sensus Pertanian 2023 dapat diakses pada link berikut

Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kabupaten Banggai Kepulauan 2021

Nomor Katalog : 1399013.7201
Nomor Publikasi : 72010.2121
ISSN/ISBN : 
Frekuensi Terbit : Bulanan
Tanggal Rilis : 23 Desember 2021
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 3.38 MB

Abstraksi

Publikasi ini memberikan penjelasan secara deskriptif mengenai performa unit layanan, perilaku anti korupsi, kebutuhan data, serta kepuasan konsumen terhadap kualitas data BPS. Penyajian data ditampilkan dalam bentuk tabel, grafik, dan infografis. Indeks Kepuasan Konsumen (IKK) dan Indeks Persepsi Anti Korupsi (IPAK) merupakan indikator utama yang disajikan dalam publikasi ini. Publikasi ini terwujud berkat kerja sama yang baik antar unit kerja terkait. Kami berharap publikasi ini dapat bermanfaat untuk memperbaiki kualitas data dan kinerja pelayanan BPS. Saran dan masukan yang membangun sangat kami harapkan untuk perbaikan ke depan. Terima kasih dan selamat membaca.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Banggai KepulauanKompleks Perkantoran

Jl. Bukit Trikora

Tinangkung

94885

Telp : (0462) 2222163 Email : bps7201@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik